UIN Datokarama Palu Laksanakan Benchmarking di Universitas Pasundan Bandung

Bandung, 22 Desember 2025 – Universitas Islam Negeri (UIN) Datokarama Palu melaksanakan kegiatan benchmarking di bidang Penjaminan Mutu, Outcome-Based Education (OBE), Lembaga Sertifikasi Profesi (LSP), dan Rekognisi Pembelajaran Lampau (RPL) dengan Universitas Pasundan pada Senin, 22 Desember 2025. Kegiatan ini merupakan langkah strategis untuk memperkuat tata kelola mutu, relevansi kurikulum, dan pengakuan kompetensi pembelajar. Pada […]

Kemenag Luncurkan PMB PTKIN 2026: Pertegas Komitmen Kampus Inklusif dan Ramah Difabel

Jakarta (UIN Datokarama) – Kementerian Agama Republik Indonesia secara resmi meluncurkan tahapan Penerimaan Mahasiswa Baru Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri (PMB PTKIN) Tahun 2026 di Hotel Vertu Harmoni, Jakarta, Senin (22/12). Tahun 2026, PMB PTKIN mengusung tema besar “Pendidikan Islam Ramah Difabel” sebagai komitmen nyata menghadirkan akses pendidikan tinggi yang inklusif bagi seluruh lapisan masyarakat. […]

UIN Makassar apresiasi UIN Datokarama raih akresitasi unggul

Palu, 22/12 (UIN Palu) – Universitas Islam Negeri (UIN) Alauddin Makassar, Provinsi Sulawesi Selatan, mengapresiasi UIN Datokarama Palu, Provinsi Sulawesi Tengah yang berhasil meraih akreditasi unggul dalam pelaksanaan Akreditasi Perguruan Tinggi (APT) dari Badan Akreditasi Nasiona Perguruan Tinggi (BAN-PT). Apresiasi ini disampaikan langsung oleh Rektor UIN Alauddin Makassar Profesor Hamdan Juhanis saat berkunjung ke UIN […]

Haul ke-16 Gus Dur, Menag Doakan Keselamatan dan Persatuan Indonesia

Jakarta (Kemenag) — Menteri Agama Nasaruddin Umar memimpin doa yang sarat dengan permohonan ampunan, keselamatan, serta harapan akan terjaganya persatuan umat dan bangsa. Do’a tersebut dipanjatkan dalam peringatan Haul ke-16 Presiden ke-4 Republik Indonesia, KH Abdurrahman Wahid (Gus Dur), yang digelar di Kediaman Gus Dur Jakarta Selatan, Sabtu, (20/12/2025). Hadir dalam peringatan ini, Keluarga Besar […]

Seminar Ekoteologi, Menag Sebut Jika Alam Rusak, Manusia Merasakan Dampak

Jakarta (Kemenag) – Menteri Agama Nasaruddin Umar menegaskan bahwa alam semesta merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari kehidupan manusia. Karena itu, kerusakan lingkungan bukan sekadar persoalan ekologis, tetapi juga persoalan spiritual. Jika alam mengalami kerusakan, manusia seharusnya turut merasakan dampaknya. Pesan tersebut disampaikan Menag saat menjadi pembicara dalam Seminar Ekoteologi bertajuk Ekoteologi untuk indonesia hijau […]

Tembus Daerah Terisolir di Aceh Tamiang, Kemenag Salurkan Bantuan Logistik

Aceh Tamiang (Kemenag) – Tim Kementerian Agama bersama relawan Baznas dan Lembaga Amil Zakat (LAZ) terus berupaya menyalurkan bantuan hingga ke lokasi terisolir. Kerja keras itu mengantarkan mereka sampai ke Lubuk Siduk, Aceh Tamiang. Lubuk Siduk merupakan salah satu daerah paling terisolir akibat banjir di Aceh Tamiang. Kondisi daerah ini sangat parah karena banyak infrastruktur […]